Fakultas Psikologi dan Kesehatan UIN Walisongo luncurkan Program Pengelolaan Sampah Fakultas Psikologi dan Kesehatan (FPK) UIN Walisongo Semarang meluncurkan program pengelolaan sampah pada Selasa, 3 Agustus 2021. Program pengelolaan sampah ini berdasar pada prinsip Reduce, Reuse, dan Recycle. Program ini merupakan wujud nyata Fakultas Psikologi […]
